Welcome to my blog, hope you enjoy reading :)
RSS

Jumat, 09 Maret 2012

Analisis Bisnis Online Dalam Media Sosial

Seperti yang kita ketahuin akhir" ni marak sekali penjualan dalam media sosial seperti facebook, dan twitter, disini saya mencoba menganilis di antara 2 media tersebuar apa saja yg menjadi aspek penting yang bisa membuat bisnis itu menarik.

Seperti salah satunya keuntungan yang kita dapat dalam berjualan di social media seperti facebook, dan twitter.

Gratis.
Ya gratis, tidak seperti beriklan di tempat lain yang memerlukan biaya tambahan munggkin juga belum tentu terlihat

Lebih Dekat Dengan Konsumen
Dengan membawa dagaan kita ke depan konsumen membuat mereka lebih bisa mengenali produk anda dengan jelas, dan bisa langsung bertanya jawab dengan penjual itu sendiri. Yang mudah di akses dengan siapa pun juga.

Real-Time
Orang-orang dapat mengetahui langsung apa yang anda jual, update dll secara langsung.

Dan untuk perbandingan antar facebook dan twitter itu sendri adalah sebagai berikut

Facebook
Kelibahan facebook dibanding twitter adalah konsumen bisa tau lebih jelas tentang apa yang kita jual, seperti adanya gambar dan keterangan dll.

Twitter
Sedangkan untuk twitter hanya terbatas oleh 140 Karakter saja. layaknya ber-sms
nah, twitter munggkin agak sedikit sulit untuk penjualanya itu sendiri karena user atau konsumen tidak bisa langsung masuk begitu saja melihat apa yang anda jual karena terbatas oleh tulisan dan gambar yang kecil. Biasanya yang saya lihat untuk penjualan di twitter itu sendiri menggunakan media komedi, jokes, info menarik. Jadi ketika konsumen menyukai info-info dari anda yang tidak berhubungan dengan iklan tentunya akan memfollow account tersebut ketika account anda sudah diisi banyak user barulah anda menyelipkan iklan anda tersebut. Sulita ya -_- ya, begitulah.... :D


0 Comments:

Posting Komentar